• Posted by : Unknown 1 Jul 2012

    Di artikel ini saya akan membahas sedikit tentang AutoCAD. Saya suka melihat gambar sketch tangan. Seringkali saya merasa, kalau bisa gambar sketch tangan, saya lebih suka membuat konseptual dengan sketch ketimbang dengan komputer.

    Sekarang kita bisa membuat efek sketch di AutoCAD. Baik gambar 2D ataupun 3D seperti gambar berikut.


    Caranya cukup sederhana. Bukalah pallete Visual Styles dengan mengakses menu tools> palletes> visual styles.

    Di pallete tersebut, di bagian edge modifiers, aktifkan overhanging edges dan jitter edges. Lalu ganti overhang dan jitter sampai anda merasa cukup puas.

    0 komentar

  • Copyright © 2013 - Nisekoi - All Right Reserved

    Blognya Haris Powered by Blogger - Designed by Muhammad Haris